Ketua STAI Darul Ulum Kandangan didampingi para unsur pimpinan, berkunjung dan silaturrahmi sekaligus beraudiensi dengan Pj. Bupati Hulu Sungai Selatan (HSS) Drs. H. Hermansyah, M.M menerima silaturahmi sekaligus audiensi bersama para pengurus STAI Darul Ulum Kandangan. Bertempat di Sekretariat Daerah Kab. HSS,…
read moreMenjadi Sekolah Tinggi Agama Islam Terdepan dan Kompetitif di Kalimantan Selatan Tahun 2025 merupakan visi STAI Darul Ulum Kandangan. Salah satu tujuan Sekolah Tinggi Agama Islam Darul Ulum Kandangan adalah terlaksananya pengembangan ilmu dengan menghasilkan karya ilmiah di bidang hukum Islam, pendidikan…
read moreSenin, (1/4/2019), Ketua Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Darul Ulum Kandangan Dr. H. Muhsin Aseri, M.Ag., MH. menerima kunjungan silaturrahmi dari Pengurus Badan Amil Zakat Nasional Provinsi Kalimantan Selatan. Adapun pengurus Baznas Provinsi Kalimantan Selatan yang berkunjungan dan bersilaturrahmi yaitu Ahmad Rafiie(sekretaris),Akhmad…
read moreSetelah tahun kemaren Pesantren ramadhan dilaksanakan di Daerah Daha, rupanya tahun ini kembali dilaksanakan kegiatan serupa tahun ini dilaksanakan di Madrsah Aliyah Negeri 3 Hulu Sungai Selatan. Pada pelaksanaannya melibatkan para aktivis kampus, dari Dewan Mahasiswa hingga HimaProdi yang tergabung dalam Keluarga…
read moreKandangan – Kembali dilaksanakan Uji Kualifikasi Calon Dosen Tetap STAI Darul Ulum Kandangan guna melaksanakan amanat Undang-undang Nomor 14 tahun 2005 tentang guru dan dosen bahwa dosen wajib memiliki kualifikasi akademik, kompetensi, sertifikat pendidik, sehat jasmani dan rohani. Salah satu upaya untuk …
read moreGuna mengefektifkan dan pemberdayaan peran keorganisasian mahasiswa internal kampus perlu diadakan Rapat Koordinasi Lembaga Kemahasiswaan Sekolah Tinggi Agama Islam Darul Ulum Kandangan yang di hadiri Jajaran Pimpinan STAI Darul Ulum Kandangan bertempat di Aula Kampus I. Kegiatan ini bertujuan untuk mendiskusikan tentang…
read moreKandangan – Kemajuan sebuah Perguruan tinggi didukung oleh dosen-dosen yang berkompeten dalam bidangnya. Kualifkasi dan kompetensi dosen ditentukan dan diatur oleh Undang-undang Nomor 14 tahun 2005 tentang guru dan dosen bahwa dosen wajib memiliki kualifikasi akademik, kompetensi, sertifikat pendidik, sehat jasmani dan…
read moreSeminar Dosen Rutin Semester Genap Tahun Akademik 2017/2018 diadakan kembali Sabtu 5/5/2018 di Ruang Sidang Kampus I STAI Darul Ulum Kandangan, dengan Narasumber Bapak Muhammad DN, S.Ag, MHI. Adapun seminar ini juga dihadiri oleh Ketua STAI Darul Ulum Kandangan Bapak Drs. H….
read moreBertempat di Aula kampus I STAI Darul Ulum Kandangan, Kamis 3 Mei 2018 Bagian Hukum dan Perundang-undangan Sekretariat Daerah Kabupaten Hulu Sungai Selatan mengadakan Penyuluhan Hukum dengan tema “Peran Kejaksaan Dalam Bidang Perdata, Tata Usaha Negara Dan Intelijen”, Peserta kegiatan ini berjumlah…
read moreSabtu(07/04/2018), Ketua STAI Darul Ulum Kandangan Drs. H. Muhsin Aseri, M.Ag. MH, beserta rombongan berkunjung dan silaturahmi ke Pondok Pesantren Darul Amin Teluk Labak Kecamatan Daha Utara, kunjungan ini di sambut dengan hangat oleh Pengasuh Pondok K. H. Khairullah Djamhari beserta Pimpinan…
read more