Mahasiswa STAI Darul Ulum Kandangan Ahmad Zaini dinobatkan sebagai putra Duta Lingkungan Hulu Sungai Selatan (HSS) Tahun 2021, yang diselenggarakan Dinas Perumahan Rakyat Kawasan Permukiman dan Lingkungan Hidup (Dispera KPLH) HSS, di Aula Pendopo Bupati HSS, Senin (13/12). Pemilihan duta lingkungan telah…

read more

Dewan Mahasiswa Sekolah Tinggi Agama Islam Darul Ulum Kandangan telah sukses menyelenggarakan kegiatan Pengenalan Budaya Akademik & Kemahasiswaan (PBAK) tahun 2021 dengan mengusung tema “Aktualisasi Nilai-nilai Islam Untuk Mewujudkan Mahasiswa yang Idealis dan Berintegritas”  Kegiatan orientasi ini diselenggarakan dengan online dan sebagian…

read more